Personel Bintara Pembina Desa Koramil 02/Amahai jajaran Kodim 1502/Masohi yang dipimpin langsung oleh Pasiter Kodim 1502/Masohi Kapten Inf Ato Laturake, anggota Brigif 27/Nusa Ina dan Yonif 731/Kabaresi serta warga masyarakat melaksanakan kegiatan karya bakti pembangunan Sekolah Madrasah Ibdidayah Terpadu (MIT) Nurul Falah Masohi, kegiatan tersebut yang dilaksanakan bertempat di Jl Trans Seram Kompleks Air Pepaya, Kec Kota Masohi, Kab Maluku Tengah.
Kegiatan tersebut di mulai dengan kegiatan pengecoran lantai ruang ruang kelas lantai dua, Minggu (31/01/2021). Kapten Inf Ato Laturake pada kesempatan mengatakan, selaku TNI dirinya me ....
Bertempat di Masjid Al-Kautsar Ds.Tomori Kec.Bacan Kab.Halsel, Pada sabtu (30/01/2021) anggota Kompi Senapan A Yonif RK 732/Banau turut membantu kegiatan Kerja Bhakti pengecoran lantai (Dek) masjid bersama-sama dengan masyarakat membantu mempercepat proses pembangunan masjid.
Di tempat yang Berbeda, Dari Makoyonif RK 732 Banau di Jailolo, Danyonif RK 732 Banau, Letkol Inf Suhendar Suryaningrat S.H. M.Si meyampaikan bahwa Kegiatan ini sebagai wujud kemanunggalan TNI dengan Rakyat agar terbentuk hubungan kerjasama yang baik disetiap kegiatan pembangunan yang ada di daerah Halmahera Selatan. Program pembangunan masjid Al-Kautsar sudah ....
Pangdam XVI/Pattimura, Mayjen TNI Agus Rohman telah mengikuti vaksinasi Covid-19 tahap II yang bertempat di RSUP Dr. J Leimena, Jumat (29/01).
Tak hanya Pangdam yang melaksanakan vaksinasi, namun juga diikuti deretan pejabat TNI-Polri, Forkopimda Provinsi Maluku, dan tenaga kesehatan. Acara tersebut digelar dengan mengusung tema "Wujudkan Masyarakat Sehat dan Produktif".
Pangdam yang ditemui di sela-sela acara menyatakan bahwa vaksinasi tahap kedua ini agar menguatkan respons imun. "Suntikan pertama untuk memicu respon kekebalan awal, suntikan kedua untuk menguatkan (imun)." ujarnya.
Komandan PMPP TNI, Mayjen TNI Victor H. Simatupang,M.Bus sambangi Mako Yonif 731/7Kabaresi yang berada di Masohi, Kamis (28/01). Ia datang didampingi beberapa pejabat lainnya, seperti Dirbinops PMPP TNI hingga Asops Kasdam XVI/Pattimura.
Dalam lawatannya, Komandan PMPP TNI berkesempatan memberikan arahan kepada prajurit Yonif 731/Kabaresi. Ia berharap para prajurit yang nantinya akan melaksanakan tugas perdamaian dunia mampu menjalankan misi secara efektif dan optimal.
"Setiap personel harus meningkatkan kualitas individu sesuai dengan tuntutan, tantangan perkembangan iptek sehingga dapat melaksanakan tugas dengan ....